Original topic:

Sambil Tunggu Pie Update

(Topic created on: 04-09-2019 01:36 PM)
93 Views
Arigovo
Active Level 4
Options
Others
Buat senang2 aja, sembaring kita tunggu pie update (entah kapan).

Kira-kira, teknologi handphone 10 tahun kedepan akan seperti apa ya?

Yuk berimajinasi 😊
0 Likes
15 Comments
Others
touchscreen transparan, kaya fitur mungkin bisa menjadi proyektor.
Arigovo
Active Level 4
Others
Mantap gan 👍
0 Likes
Others
ada toilet nya kali heheh..
Arigovo
Active Level 4
Others
Wadu haha. Meminimalisir ojol pipis dibawah pohon
0 Likes
Others
1. Kemungkinan nanti pakai Teknology
Hologram untuk membuka perangkat
handphonenya. ( Kalau bisa )
2. Sudah memakai teknology jaringan 6G+
3. Jaringan Wi-Fi Gratis ( No Password ) 😁
Arigovo
Active Level 4
Others
6G+ sudah pasti haha, walau belum tau namanya seperti itu atau tidak
0 Likes
Others
Teknology jaringan 6G memang sedang tahap uji coba kawan yang saya pernah baca disuatu website luar. dan belum akan di publikasikan keberadaanya. jadi masih Ambigu sih...
0 Likes
Others
Tekan tanda titik 3 sebelah kanan sejajar dengan profile saya kawan,agar postingan
saya ini menjadi hal positif untuk teman lainnya.😁
0 Likes
deanprananda
Expert Level 2
Others
10 tahun kedepan :
1. Semua hape memiliki banyak lensa kamera lebih dari 4.
1.1 Resolusi Kamera HP bakal lebih dari 200 MP dan Dukungan Video 8K dan 16K
2. Hape Layar Lipat mulai diadopsi ke kelas bawah.
3. Resolusi Hape tidak lagi 720p apalagi 1080p bahkan 1440p
3.1 Resolusi Hape kemungkinan besar paling terkecilnya 4K dan terbesarnya 8K
3.2 Aspek Ratio bakal naik terus.
4. RAM Hape terkecil di 10 Tahun kedepan adalah 8 atau 16 GB dan terbesarnya adalah 32 GB
5. Storage Hape terkecil mulai dari 1 TB dan terbesarnya adalah 512 TB.
6. Untuk Processornya bakal sama seperti laptop gaming di tahun ini.
7. Bentuk hape tidak selalu persegi panjang.
8. Semua hape bakal sepenuhnya Notch dan semua hp bakal punya pop up camera
9. semua hape bakal punya pop up display.
10. Harga Hape kelas atas bakal lebih mahal.