Original topic:

Tentang Major Update Samsung (Revisi Pertama

(Topic created on: 12-26-2019 09:04 AM)
230 Views
deanprananda
Expert Level 2
Options
Others
Pagi, gan. Ini sy revisi sesuatu tentang post sebelumnya yaitu kenapa Major Update HP Samsung cm 2 kali saja misalnya Galaxy S7 dari Android Marshmallow sampe Oreo, Galaxy Note 8 dari Nougat sampe Pie, Galaxy S9 dari Oreo sampai Android 10. 

Kalau menurut pendapat saya, 

1. Menurut pendapat orang dan termasuk para pengguna hape Samsung Galaxy bilang kalau major update hp samsung galaxy itu hanya 2 kali itu alasannya berasal dari kebijakan Samsungnya, kl saya tebak mungkin kalau kebijakan Samsung mungkin juga diatur sama google atau Samsung buat kebijakan untuk tiap hp Galaxy. Kebijakan ini mungkin membuat para konsumen untuk mengganti hp samsung yang lebih baru demi mendapatkan os baru jika hpnya konsumen sudah mentok dan hpnya konsumen sudah lebih dari 3-4 tahun.

2. Kinerja dan performa hapenya kalau major update secara terus terusan bisa membuat hp akan semakin menurun dan semakin melambat alias kurang bagus dan kurang optimal misalnya galaxy S7 dari Marshmallow yg terakhir sampe ke oreo, kalau di upgrade ke pie khawatirnya akan semakin menurun dan melambat hingga berapa persen meski kelihatannya bisa jalan OSnya beserta aplikasi(Catatan: ini yang saya maksud bukan install Custom ROM tetapi Update langsung dari Samsungnya).

3. Mungkin fitur-fitur baru dari OSnya untuk hape tertentu akan jauh lebih sedikit dan beberapa fitur tidak akan bisa berfungsi secara penuh/crash/rusak. Misalnya, Samsung Galaxy S8 dari Android nougat dan mentok sampe pie kalau dikasi update ke 10 malah g semua fitur bisa dimasukan(kalau update dari Samsung bukan custom ROM)/g semua fitur bisa berjalan secara optimal atau full

4. Masa support os android aja bisa sampe kira2 3-4.5 tahun selama play store masih bisa diakses dan hp masih bisa berfungsi dengan baik asalkan terus mendapatkan minor update/patch update/security update hingga mentok atau habis. 

Ada yang bisa menambahkan/memperbaiki revisi saya ?

10 Comments
BilalMubarok
Expert Level 5
Others
klo mau dapet update major 3× langsung pake hp google pixel aja . . .
klo masalah update software udh dr kebijakan samsungnya . . .
jd klo masalah komplain susah jg . . .
kan udh dr sananya . . .
dr pada hp brand lain (merk china) rata² cuman kasih update major 1× doang, paling banyak cuman sampe 2× aja . . .
tp biar bagaimanapun, Samsung masih tetap eksis sampai sekarang ini . . .
biar hp lama Samsung pun masih kokoh kok . . .
itu aja klo sy . . .
maaf sy nggak bisa bahas update minor . . .
deanprananda
Expert Level 2
Others
pixel di indonesia cari dimana selain olshop(online shop)?
0 Likes
BilalMubarok
Expert Level 5
Others
marketplace facebook . . .
0 Likes
Others
saya sependapat sob . cuman memang secara logika kalo diliat dari spek masih ada kemungkinan 3x update , mungkin pada pertimbangan kenapa hanya 2x alasan tersebut sudah sobat jelasin dan saya sependapat.
Others
Faktor bisnis
DaKuRa
Expert Level 2
Others
kalau saya sih :
1. Faktor bisnis, samsung secara tidak langsung memaksa para penggunanya untuk mengupgrade HPnya setiap 2 tahun sekali.
2. Terlalu banyaknya smartphone samsung dengan beda nama dan beda versi, membuat samsung kewalahan untuk membuat android yang sesuai dengan spesifikasinya, sehingga sangat rentan terhadap error yang dapat menyebabkan HP lemot, crash, dll. sehingga Samsung tidak ingin mengambil resiko untuk ngasih Update selama 3 tahun.
Denz05
Active Level 5
Others
kalau masalah diatutr juga sama google saya rasa kurang tepat gan,tempo hari saya sempat baca kalau google malah sempat menegur samsung terkait update os karena terlalu minim dan lambat dibandingkan dengan brand lain
mrbejo
Beginner Level 3
Others
Iy, gimana nihhh Samsung. Untuk seri A sampai keatas tolonglah didengar keluhan konsumen ini perihal Mayor Update yg lambat dan cm 2 kali. Bagaimana kita bs setia sama 1 brand kalau keluhan pelanggan tidak didengar. Tp untuk hal lainnya sy acung 2 jempol untuk Samsung
Others
Namanya Samsul
0 Likes