Original topic:

Samsung A30

(Topic created on: 02-13-2021 01:17 PM)
211 Views
roriee
Active Level 3
Options
Galaxy A
Mau tanya nih gan samsung A30 saya kenapa ya kok boros banget baterinya kalau dalam mode standby, kadang kadang dari 80% langsung bisa anjlok ke 57% pada kurun waktu standby hanya 4 jam saja. Minta solusinya gan🙏
6 Comments
yogisetiawan2
Active Level 5
Galaxy A
Mungkin kondisi batrai sudah menurun atau meletakan hpnya di tempat yg memiliki suhu tinggi
yudit
Active Level 8
Galaxy A
mungkin banyak aplikasi berjalan di latar belakang coba cek penggunaan batre di perawatan perangkat aplikasi apa saja, saran saya non aktipkan aplikasi yg banyak menguras batre di layar belakang dan gunakan hemat daya (sehari 1 x atau 2x optimalkan hape mu) semoga membantu kawan
faiz123
Active Level 3
Galaxy A
1 lg solusi alternatif, jgn lupa aktifkan mode hemat daya
seldy
Active Level 7
Galaxy A
Kapasitas tipikal telah diuji dalam ketentuan laboratorium pihak ketiga.
Kapasitas tipikal adalah perkiraan rata-rata berdasarkan deviasi dalam kapasitas baterai di antara sampel baterai yang diuji dengan standar IEC 61960.
Kapasitas (minimum) terukurnya adalah 3900 mAh.
Masa pakai baterai yang sebenarnya dapat berbeda tergantung lingkungan jaringan, pola penggunaan, dan faktor lainnya.
0 Likes
ptr_
Expert Level 5
Galaxy A
boleh saya lihat SOT nya?
0 Likes
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Galaxy A

Kamu bisa coba cek untuk aplikasi yang berjalan dibelakang layar, lalu coba cek juga apakah sinyal stabil atau tidak kak. gunakan mode hemat daya juga kak

0 Likes