Original topic:

SPEK DAN PENAMPAKAN GALAXY NOTE 21 FE

(Topic created on: 02-19-2021 09:04 PM)
699 Views
xïmo
Active Level 10
Options
Galaxy Note

image


image


image


image


image

Galaxy Note 21 FE akan hadir dengan desain full screen (under display camera) seperti Galaxy Z Fold 3 dan sensor sidik jari di bawah layar (under display). Bagian belakang terdapat tiga kamera vertikal di sudut kiri atas dan body berbentuk curved pada sisi samping ponsel tersebut. Warna yang digunakan pada Galaxy Note 21 FE ini yaitu Phantom White.

Galaxy Note 21 FE akan dibekali One UI 3.1 OS 11.
Chipset yang digunakan ialah 7nm Exynos 990 atau Snapdragon 865.

Untuk ukuran layar dan kapasitas batre masih belum jelas. Source mengatakan Galaxy Note 21 FE ini kemungkinan menggunakan batre dengan kapasitas 4.100mAh dan 6.5 inch atau bisa lebih besar dari itu.

Bagian mengejutkannya adalah Galaxy Note 21 FE ini menggunakan 65watt adapter (extremely fast charger)

11 Comments
CaptainLynnnn
Expert Level 5
Galaxy Note
WOW sudah muncul saja kabar si penerus Note FE🤩
endiky88
Active Level 7
Galaxy Note
bisa bikin puyeng
0 Likes
ptr_
Expert Level 5
Galaxy Note
Laaa N21 reguler atau versi diatasnya (Ultra atau plus) kemana siah 🤔
Wolf28
Expert Level 5
Galaxy Note
wow..😉🤗👍
Bayunandaka2
Expert Level 5
Galaxy Note
ha gimna ktanya n series udah kga penerus lagi bikin puyeng
0 Likes
Galaxy Note
ini mah Fan Made 😂 alias halu edition
Galaxy Note
gak berani samsung menghilangkan seri note sebab akan berdampak pengurangan omset dari meminat seri note..
0 Likes
Good_Girl
Active Level 8
Galaxy Note
ktnya ga mau ngluarin seri note lagi ya? berubah pikiran kah samsung? 😁😂🤭
0 Likes
Irfand
Active Level 7
Galaxy Note
official kah?
0 Likes