Original topic:

Ini 2 Stars yang Berulang Tahun pada Juli 2024

(Topic created on: 07-29-2024 01:12 PM)
6437 Views
Moderator2
Community Manager
Options
News & Announcements

Template_Stars_Birthday_Post-Home_Banner-Juli_2024-1080x564-Rev.jpg

 

Kira-kira siapa nih Samsung Members Stars 2024/2025 yang berulang tahun bulan ini? Ada dua Stars, yaitu Alin Rizkiana (22 Juli) dan Abdullah Syariff (28 Juli).

Sudah kenal dengan mereka? Bagi yang belum, kamu bisa lihat foto mereka di bawah ini. Ingat baik-baik wajah mereka, mungkin aja kalian nanti ketemu di acara Samsung dan bisa saling sapa 😊

 

Template Stars Birthday Post-IGPost-Person-1080x1080-IIn-Rev.jpg

 

Alin Rizkiana

Template Stars Birthday Post-IGPost-Person-1080x1080-Abdullah Syarif-Rev.jpg

 

Abdullah Syariff

Jangan lupa ucapin selamat ulang tahun buat kedua Stars kita ini di tanggal ulang tahun mereka, ya! Kamu bisa tulis ucapan dan harapanmu di kolom komentar dengan mention @alinrizkiana dan @AriMantep.

Supaya lebih spesial, kamu bisa kirim ucapanmu melalui direct message (DM) ke masing-masing Stars. Cukup ketuk nama akun yang ada di caption foto, lalu ketuk tombol “Direct message”. Atau, langsung aja mampir ke akun Instagram mereka di username yang sama.

Buat Members yang juga lahir pada bulan Juli, kamu boleh lho umumkan tanggal ulang tahunmu di kolom komentar! Yuk, saling mengenal dan mengakrabkan diri dengan sesama Members melalui thread ini! 😇

 

56 Comments
News & Announcements
Waahh happy birthday kak Alin mas Arii 🔥🎉🎂 havee a blessed year ahead!
alinrizkiana
Expert Level 4
News & Announcements
Thank you kak evan 😍
News & Announcements
Pie bday kaka kaka ️ stars 🥳🥳🥳
alinrizkiana
Expert Level 4
News & Announcements
Thank you kak angga 😆
Members_uB3SBEx
Beginner Level 4
News & Announcements
Kn7omll6uj7nululj.juullg77njo 8bmt5
0 Likes
News & Announcements
Selamat bertambah umur kak Alin dan mas Ari, sehat terus dan sukses selalu ya 🎉
alinrizkiana
Expert Level 4
News & Announcements
Thank you kak pj 😆
Rudy_Noor68
Active Level 10
News & Announcements
Selamat Ulang Tahun yaaa.......senantiasa sehat, panjang umur Barokah, sukses, lancar rejeki, selalu berbahagia bersama keluarga 🤲🤲🤲
alinrizkiana
Expert Level 4
News & Announcements
Aamiin... thank you kak 🙂