Original topic:

PEFORMA BATERAI

(Topic created on: 11-03-2020 03:53 PM)
315 Views
AryaFendK0
Active Level 1
Options
Samsung Health
Ada yang merasa,habis update kemarin.. ketahanan batrai menurun.. seperti agak boros setelah update... Bertepatan dengan rilisnya hp baru yang 7ribu mAh... apakah pertanda disuruh upgrade hp lagi
8 Comments
Igrise
Active Level 8
Samsung Health
Bisa di coba ditunggu beberapa hari takutnya device masih menyesuaikan dengan sistem baru apabila kendala masih berlanjut coba dengan factory reset 😁
Samsung Health
hai gan
hmm sering banget sih kejadian muncul masalah seperti yg agan sbutkan stlh melakukan update..

agan bisa coba lakukan wipe cache partition (hanya menghapus partisi cache sistem, jadi engga menghapus data pengguna)

tapi kalau agan lagi longgar banget, agan bisa coba lakukan factory reset.. karena dari dua tahun trakhir ini banyak masalah yang timbul setelah update dapat diatasi dgn factory reset.. semoga dgn factory reset ini, masalah yg agan alami stlh update bs teratasi.. wish you luck 😁

namun jangan lupa untuk backup dulu data2 dan chat2 agan.. karena factory reset akan menghapus seluruh isi hape agan

untuk penjelasan mengapa masalah tsb timbul, cara wipe cache partition, factory reset, dan backup data cepat tanpa kuota, agan bisa mampir disini: https://bit.ly/3gpUmSW

smoga mmbantu
luthafiyyan
Active Level 7
Samsung Health
setuju, ane biasanya kalau habis update, ane wipe cache dulu, sampe sekarang aman 😎
Samsung Health
Hi @AryaFendK0, wah, device Samsung Galaxy apa nih yang kamu gunakan?
Ohiya, kamu bisa coba saran dari master @evanericssen yah..
Semoga terbantu😊
hhabib02
Expert Level 3
Samsung Health
mungkin device nya masih menyesuaikan software baru nya gan ditunggu saja update selanjutnya terkait perbaikan bugs dll😊
Samsung Health
Jika setelah update memang agak sedikit penurunan baterai. jika penurunan baterai secara terus lakukan factory reset dan backup datanya dulu
BanyakGaul
Expert Level 5
Samsung Health
Setelah update, walaupun sudah Wipe Cache Partition, Note10+ saya terasa hangat dan battery lebih cepat habis walaupun tidak digunakan. Beberapa hari yang lalu saya baru mendapatkan tips, matikan adaptive display (atau h.p. tidak otomatis menyetel terang-gelap layar pon-sel), ternyata Note10 tidak memiliki sensor cahaya, jadi mengandalkan sensor kamera, makanya konsumsi battery naik. setelah dimatikan, pon-sel jadi irit kembali. (Catatan: dulu sebelum update setting sudah ON dan battery tidak boros. entah mengapa dengan setting yang sama sekarang menjadi boros ya?)
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Samsung Health

Mungkin karena baru update, jadi menyesuaikan dengan software barunya. bisa coba ditunggu semoga batterynya kembali normal kembali kak

0 Likes