Original topic:

OEM Ulock

(Topic created on: 04-05-2019 07:39 PM)
1072 Views
Traumatica
Active Level 4
Options
Community Guidelines
Kenapa ya setelah di factory reset ga ada OEM Unlock nya? Pencerahannya dong
image


5 Comments
Anonymous
Not applicable
Community Guidelines
OEM hilang itu karena ponselmu telah memasuki status RMM Pre-normal.

Apa itu Status RMM Pre-normal?

Status RMM (Remote Mobile Manager) adalah fungsi keamanan yang diperkenalkan untuk membantu perlindungan pencurian yang lebih ketat oleh Samsung di Android Oreo.
Setelah tdk sengaja pengguna uwik-uwik pemgaturan maka sistem mendeteksi status RMM "berubah dari Normal ke Pre-normal" selama 7 hari (168 jam).

*Setelah periode waktu yang disebutkan, permintaan dikirim ke database Samsung, dan keadaan akan kembali normal.

Jadi, apa hubunganya status RMM (Remote Mobile Manager) dengan pembuka OEM?

Selama status RMM Pre-normal, sistem secara otomatis menonaktifkan pembuka OEM dengan sengaja.
Sakelar/gambar OEM (dimenu pengembang) dinonaktifkan/dihilangkan untuk mencegah flashing binari kustom apa pun seperti firmware, pemulihan kustom seperti TWRP, paket root, dll.
0 Likes
Traumatica
Active Level 4
Community Guidelines
oh jadi ilang OEM gak bisa root & custom ROM ya?
0 Likes
Anonymous
Not applicable
Community Guidelines
iya, kalau ilang ya ndak bisa root/costum rom, harus nunggu dulu lurd
0 Likes
mandrit
Beginner Level 2
Community Guidelines
sudah 7 hari lebih kok OEM belom ada jg,gimana ni?
0 Likes
SariObadi
Beginner Level 2
Community Guidelines
why not speak english OMG
0 Likes