Resolved! Solved

Original topic:

Quick Charge Samsung Galaxy A50

(Topic created on: 11-04-2019 06:55 PM)
28134 Views
fakhrads
Active Level 5
Options
Galaxy A
Apakah samsung galaxy A50 support QC 3.0 keatas?

*maaf kalau pertanyaan ini sudah pernah ditanyakan namun saya belum mendapatkan jawaban yg memuaskan sebelumnya

5 Solutions


Accepted Solutions
Solution
ÀhmadArif
Expert Level 5
Galaxy A
sepertinya A50 hanya suport dgn quick charge 2.0 dan adaptive fast charging 15watt saja gan...tidak suport quick charge 3.0

View solution in context

Solution
red-v-in
Expert Level 5
Galaxy A
samsung galaxy a50 menggunakan port usb tipe type-c gen 2.0 ini mendukung fast charging hingga maksimal 15 watt output juga Samsung telah memberikan adaptor fast charging dan fitur yaitu adaptive fast charging, tetapi fast charging disini mungkin agak lambat dari QC 3.0 keatas karna port yg digunakan usb type-c 2.0 dan adaptive fast charging 15 watt yg setara dengan kabel QC 2.0 jadi untuk QC 3.0 di samsung a50 tidak support karna masalah hardware dan software walaupun memasang kabel QC 3.0 sekalipun ke a50

View solution in context

Solution
Wolf28
Expert Level 5
Galaxy A
untuk saat ini hanya mendukung quick charge 2.0 saja kawan..
punya ane a50 juga ..sudah ane coba..semoga membantu ya kawan.. 😉🤗

View solution in context

Solution
rafrdyan
Expert Level 5
Galaxy A
tapi klo mau ganti pake charger Qc 3.0 output charger Qc 3.0(18w) tetep 15w 9v 1,67a

View solution in context

Solution
DaKuRa
Expert Level 2
Galaxy A
tidaks, samsung A50 hanya mampu menerima daya tidak lebih dari 15 Watt. Mau pake quick charge 3.0, kalaupun aktif dan bisa, max daya yang masuk hanya 15 watt.

View solution in context

18 Comments
Solution
ÀhmadArif
Expert Level 5
Galaxy A
sepertinya A50 hanya suport dgn quick charge 2.0 dan adaptive fast charging 15watt saja gan...tidak suport quick charge 3.0
Solution
red-v-in
Expert Level 5
Galaxy A
samsung galaxy a50 menggunakan port usb tipe type-c gen 2.0 ini mendukung fast charging hingga maksimal 15 watt output juga Samsung telah memberikan adaptor fast charging dan fitur yaitu adaptive fast charging, tetapi fast charging disini mungkin agak lambat dari QC 3.0 keatas karna port yg digunakan usb type-c 2.0 dan adaptive fast charging 15 watt yg setara dengan kabel QC 2.0 jadi untuk QC 3.0 di samsung a50 tidak support karna masalah hardware dan software walaupun memasang kabel QC 3.0 sekalipun ke a50
Solution
Wolf28
Expert Level 5
Galaxy A
untuk saat ini hanya mendukung quick charge 2.0 saja kawan..
punya ane a50 juga ..sudah ane coba..semoga membantu ya kawan.. 😉🤗
Solution
rafrdyan
Expert Level 5
Galaxy A
tapi klo mau ganti pake charger Qc 3.0 output charger Qc 3.0(18w) tetep 15w 9v 1,67a
Solution
DaKuRa
Expert Level 2
Galaxy A
tidaks, samsung A50 hanya mampu menerima daya tidak lebih dari 15 Watt. Mau pake quick charge 3.0, kalaupun aktif dan bisa, max daya yang masuk hanya 15 watt.
verdî123
Expert Level 5
Galaxy A
hmm kayaknya A50 gk suport Qc 3.0 karena pengisiannya cuman 15 watt hanya suport QC 2.0 yg suport cuman A70 saja untuk QC 3.0 karena pengisiannya sudah mendukung 25 watt semoga membantu
fakhrads
Active Level 5
Galaxy A
Terpecahkan, a50 tidak support QC 3.0.
fakhrads
Active Level 5
Galaxy A
Dapat jawaban via CS samsung
RiyanRockx
Active Level 3
Galaxy A
Tapi untuk kabel support yg 3.0 kok 🙏