Original topic:

INSPIRASI 1

(Topic created on: 03-16-2021 05:26 AM)
200 Views
Novarino
Active Level 8
Options
Galaxy Gallery
Semua Ada Waktunya Di dunia ini, tidak ada usaha yang 100% pasti menghasilkan tanpa harus ngapa-ngapain.

image
Preventive check

Semua pekerjaan/bisnis menuntut ada usaha, baru terima hasilnya. Tapi pada dasarnya, mau itu hasilnya banyak, hasilnya sedikit, usahanya minim, atau wajib usaha keras, semua bisnis itu punya masalah.

Diawal-awal, contoh bagian sales/marketing mungkin masalahnya adalah penjualan dan kalo pekerja teknik masalahnya di temuan preventive maintenance (PM).

image
Melacak gangguan pada breaker motor listrik

Penjualan atau PM sudah selesai, muncul masalah berikutnya, sistem. Sistem sudah kelar, akan ada masalah berikutnya. Seakan-akan bisnis adalah lompatan masalah satu ke masalah lainnya, Hehe Tapi gak papa, hidup memang seperti itu. Tidak ada yang lepas dari namanya cobaan. Semua yang hidup akan dapat ujian sesuai kadar kesanggupannya. 
Jadi..

 
Itu WAJAR.
Ya, saya ulangi. Semua hal diatas adalah wajar.
 
Yang merasakan perasaan itu gak cuma Anda kok. Jangan kege-eran dong 🥰
Nah, tapi jangan hanya fokus ke masalah Fokus saja ke masa depan. 
Terus bergerak.
Tidak ada kemarau yang abadi.
Nanti akan ada masanya Anda lapang, yang penting Anda terus melangkah. Anda di masa sekarang dan Anda di masa depan itu adalah orang yang berbeda.
Saran Saya, selagi menunggu, banyak-banyak belajar, perbaiki ibadah, dan jalinlah relasi dengan orang-orang positif.

image
Jalin Relasi dengan orang2 positif

Kalau lagi malam, jangan diam menunggu pagi. Lakukan yang Anda bisa lakukan. Jaga kedekatan dengan Yang Maha Kuasa. Semua ada waktunya. Tidak ada kegagalan yang abadi. Tahan sakitnya masa-masa sulit sebentar, yakinlah ada kelapangan menunggu di masa depan. 😎

image

Salam,
Novarino
(Dengan Galaxy A7²⁰¹⁸ dalam genggaman)
5 Comments
Galaxy Gallery
Keren bang Rino, tapi saran menurutku sebaiknya topik seperti ini diposting di Galeri Galaxy saja🤗
Novarino
Active Level 8
Galaxy Gallery
ehm.. boleh ya disitu. siap.. nice info ya captain
Galaxy Gallery
Malah lebih bebas di Galeri Galaxy kalau foto-foto begini😁👍
0 Likes
gambleh
Expert Level 5
Galaxy Gallery
Keren bang, semangat terus ✊🏼🔥
0 Likes
endiky88
Active Level 7
Galaxy Gallery
MANTUL babang
0 Likes