Resolved! Solved

Original topic:

Menonaktifkan aplikasi

(Topic created on: 05-04-2023 02:07 PM)
1920 Views
littlesemongko
Expert Level 3
Options
Galaxy M
Di Samsung M14 5G apakah ada fitur menonaktifkan aplikasi? Kalau di Infinix ada fitur namanya "Freeze" untuk membekukan aplikasi. Jadi tidak aktif sebelum diaktifkan kembali.

1 Solution


Accepted Solutions
Solution
Galaxy M
Kalau di Samsung, masuk ke Pengaturan > Perawatan Perangkat dan Baterai > Baterai > Batas Penggunaan Latar Belakang > pilih Aplikasi Tidur Pulas untuk membekukan aplikasi secara penuh.

View solution in context

7 Comments
enkze
Active Level 7
Galaxy M
Coba klkk bateri lalu batas penggunaan latar belakang, disitu ada fitur menidurkan aplikasi menonaktifkan aplikasi dan membuat terus hidup kan ?.. itu sama ..
B7RYN
Active Level 8
Galaxy M
Oh kalo saya pake nya greenify bro
Solution
Galaxy M
Kalau di Samsung, masuk ke Pengaturan > Perawatan Perangkat dan Baterai > Baterai > Batas Penggunaan Latar Belakang > pilih Aplikasi Tidur Pulas untuk membekukan aplikasi secara penuh.
Galaxy M
Sudah. Makasih ya.Screenshot_20230504_185933_Device care.jpg
0 Likes
Galaxy M
Sama-sama.
0 Likes
Galaxy M
Ada ko. Bawaan. Masuk perawatan perangkat, baterai, terus ada batasi penggunaan aplikasi latar belakang, pilih aplikasi tertidur pulas. SmartSelect_20230504_143650_Device care_1000146233_1683185810.jpg
0 Likes
Galaxy M
Ok sip Screenshot_20230504_185933_Device care.jpg
0 Likes