Original topic:

Resolusi layar

(Topic created on: 03-08-2022 07:00 AM)
820 Views
ntakodok
Active Level 3
Options
Galaxy S
Permisi 
Selamat pagi dan salam sehat untuk semuanya 
Izinkan newby bertanya 
Saya mau tanya kak , untuk pengaturan resolusi layar memang tidak ada yaaa di samsung s21+ ?
Di samsung s20+ saya ada pengaturan tersebut dan bisa saya ubah resolusi nya 
Mohon petunjuk para suhu 
Terima kasih buat yang sudah bantu jawab 🙏🙏

image


13 Comments
BanyakGaul
Expert Level 5
Galaxy S
Kemungkinan tempatnya pindah kak. Coba ini:

Open up the Settings app on your Galaxy S21 handset.

Click on Display.

Scroll down to Screen Resolution.

Chose to keep FHD+ as default, switch up to WQHD+ if you have a Galaxy S21 Ultra, or move down to HD+ if you have the Galaxy S21 or S21 Plus.

Tap on Apply.
0 Likes
ntakodok
Active Level 3
Galaxy S
Tidak ada kak , saya sudah di menu tsb kak 😁
0 Likes
Moderator4
Moderator
Moderator
Options
Galaxy S

Kemungkinan memang sudah dihilangkan Kak ntakodok

0 Likes
Sopay
Active Level 4
Galaxy S
Ya jelas nggak ada, S21 & S21+ layarnya memang cuma resolusi fhd, kalo s20 series memang lebih tinggi sampe wqhd+
0 Likes