Original topic:

Layar z flip 3 ada garis hijau

(Topic created on: 04-09-2023 11:36 AM)
16230 Views
AyRu
Active Level 1
Options
Galaxy Z
Maaf, mohon pencerahan layar zflip 3 ada garis hijau segaris aja, apa harus ganti lcd ya ka? 
44 Comments
Galaxy Z
kejadian setelah update software? saran, sebelum eksekusi layar, dicoba install ulang software dulu di sc. Kalau ttp ga fix ya berati udah kena layarnya 🙂
0 Likes
AyRu
Active Level 1
Galaxy Z
Uodate software terakhir akhir maret, garis hijaunya baru muncul td pagi, skrng nambah, jd 2 garis 🥲
0 Likes
Galaxy Z
hmm kayanya software yang mencoba merusak hardware, biasalah kerjaan samsul 🗿
kalau bisa install ulang sendiri lebih enak hehe, sekalian coba pindah region firmware barangkali lebih afdhol
0 Likes
AyRu
Active Level 1
Galaxy Z
Kalau sendiri takut salah 🥲
0 Likes
arbell
Active Level 2
Galaxy Z
Sekarang gimana ka hp nya?? Harus ganti lcd kah??
Soalnya aku juga terakhir update mei tapi juni tibatiba ada greenline
0 Likes
kobie
Active Level 10
Galaxy Z
Sangat prihatin. Masalah green line ternyata setelah beberapa seri S kena juga ke seri Z setelah update software.
Seri S dan Z adalah seri flagship Samsung namun tidak diimbangi dengan kualitas layar yang baik.
0 Likes
AyRu
Active Level 1
Galaxy Z
Berarti kemungkinan karna abis upfate software ya kak?
0 Likes
AyRu
Active Level 1
Galaxy Z
*update
0 Likes
kobie
Active Level 10
Galaxy Z
Beberapa Samsung Member mengeluhkan demikian.
0 Likes