- Mark as New
- Bookmark
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-12-2023 09:31 PM in
OthersHai Samsung Members 👋
Tidak hanya menukarkan e-voucher S23 Ultra dengan 2 casing yang sudah saya review, saya juga mencoba charger 45W dan membandingkannya dengan charger 25W yang saya miliki. Seberapa besar perbedaan charger 45W dengan 25W? Apakah charger 45W dengan harga setengah juta ini layak dibeli? Mari kita simak sama-sama melalui video berikut ini. Let's find out!
Pengujian di atas diuji menggunakan Galaxy S23 Ultra yang memiliki kapasitas baterai sebesar 5.000mAh. Galaxy S23 Ultra yang kita uji ini dimulai dengan persentase baterai 5% dengan keadaan mati agar daya yang masuk seluruhnya dialokasikan untuk baterai dan tidak dicabang untuk hal yang lain.
Apabila kita membandingkan secara angka, tentu di atas kertas 45W seharusnya lebih cepat hampir 2x lipat dibandingkan 25W. Hanya saja pada pengujian di atas perbedaan kecepatan charge 25W dan 45W dari 5% hingga 100% tidak jauh berbeda, hanya berbeda 13,5 menit.
Namun keuntungan untuk memiliki charger 45W adalah pengisian yang cepat di saat persentase baterai di bawah 60%. Tentu ini sangat bermanfaat apabila kamu memiliki mobilitas yang tinggi atau memiliki sedikit waktu untuk charge smartphone.
Hanya saja charger 45W ini menghasilkan suhu yang lebih tinggi dibandingkan 25W. Selain itu, Samsung Galaxy yang mampu menerima daya 45W masih terhitung sedikit. Semoga kedepannya Samsung bisa memperbanyak lini Samsung Galaxy yang mampu menerima daya 45W.
Sedangkan 25W memiliki kelebihan tersendiri, diantaranya suhu yang lebih terkendali serta budget yang lebih terjangkau dibandingkan 45W. Suhu yang lebih terkendali juga dapat menjaga kesehatan baterai agar lebih awet dalam jangka waktu yang panjang.
Penutup
Sekian review dan perbandingan charger 25W dengan 45W dari saya. Dengan ini kita bisa melihat bahwa sebenarnya 25W dan 45W tidak jauh berbeda, namun 45W mampu mengisi daya baterai lebih cepat disaat baterai di bawah 60%; sedangkan 25W mampu menjaga suhu tetap rendah dengan harga yang lebih murah.
Polling
Apabila kamu harus memilih, charger manakah yang akan kamu pilih?
- Charger 45W
- Charger 25W
- Charger 3rd party yang lebih murah
Salam Galaxy Bima Sakti 🌌✨
Mampir Juga Yuk:
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-12-2023 09:35 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-12-2023 10:59 PM in
OthersIyaa nda jauhh, jd lebih brmanfaat buat yg punya sdkit wktu buat charge
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-12-2023 11:57 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-13-2023 12:03 PM in
OthersThankk youu kak Lynn, keep inspiring yaa 🥹
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-13-2023 01:21 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-12-2023 09:41 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-12-2023 10:57 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-12-2023 10:02 PM in
OthersDi SES saya tanya 300k aja
Di SSC sekitar 270k
Selisih 30k antara SSC dengan SES
Utk 45W memang tidak disarankan utk pemakaian jangka panjang karena menimbulkan suhu yg lebih panas
Seperti yg kita ketahui, battery hamil itu biasanya disebabkan suhu panas pada battery (CMIIW)
Berbeda dengan teknologi fast charging 65W merk sebelah yg suhu nya lebih dingin dibandingkan 45W Samsung
Overall, utk pemakaian jangka panjang, paling optimal pemakaiannya di 15W atau kalo kepepet pakai 25W
Mau pake 25W tapi minim budget? Pakai third party aja seperti ACMIC 😁
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
03-12-2023 11:02 PM in
OthersHmm itu harga yg Evan ambil dri samsung.com sih, maaf nih kurang lengkaap, blm kasi tau sumber harganya
Whahaha nice recommendations 🙌🙌 thankk you sdh mampir gann
