Pagi hari saat sinar mentari mulai menghangatkan bumi. Adalah saat yang tepat menggowes sepeda. Udara yang masih segar dan minim polusi udara dari asap kendaraan bermotor. Di temani kicauan burung-burung dan kupu-kupu juga belalang serta serangga lain yang masih menikmati sejuknya embun. Jangan lupa selalu membawa handphone untuk mengabadikan berbagai moment. Selamat bersepeda🚲
#ShareTheEpic #WithGalaxy #Our_Epic_Story