Original topic:

Baterai adaptif

(Topic created on: 02-26-2023 10:29 AM)
5774 Views
viwww
Active Level 3
Options
Galaxy A
Gunanya baterai adaptif tuh buat apa yaa?
8 Comments
Rengga22
Expert Level 2
Galaxy A
Baterai Adaptif adalah fitur baru yang belajar memprediksi penggunaan aplikasi Anda. Fitur ini membantu ponsel Anda memprioritaskan daya baterai pada aplikasi yang lebih penting, sehingga baterai Anda terus bekerja lebih lama.
Sexynos
Expert Level 4
Galaxy A
Secara detail tidak bisa di jelaskan sistem kerjanya, tapi menurut keterangan perpanjang masa batrai berdasarkan penggunaan ponsel, dr bahasanya sudah cukup memberi gambaran 😁
0 Likes
_Fajar
Expert Level 5
Galaxy A
Matiin aja.
0 Likes
viwww
Active Level 3
Galaxy A
Knp emang?
0 Likes
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Galaxy A

halo kak viwww! sudah dibantu dijawab oleh teman2 members yaa, semoga terbantu😁

Galaxy A
Gunanya
1. Beradaptasi pada 1 apk yang sering dibuka
2. Memperpanjang umur baterai

Contoh:
Facebook lebih boros dari pada WhatsApp!
Facebook bisa menghabiskan 1% daya dalam waktu 5 sampai 6 menit. Jika terlalu sering menggunakan Facebook dalam 1 minggu terakhir, maka baterai adaptifnya bekerja sesuai pemakaian Anda disetiap Aplikasi yang Anda buka.
Begitu juga sebaliknya jika Anda menggunakan WhatsApp lebih lama dibanding Facebook.
Oh ya WhatsApp bisa menghabiskan daya 1% 9 sampai 13 menit (kalau hanya sekedar chat tanpa menonton status video kontak)

Kesimpulannya, fitur baterai adaptif di ponsel Anda sangat berguna.

Tips untuk membuat baterai ponsel tahan lama saat fitur baterai adaptif diaktifkan:
1. Buka Samsung Member secara rutin, karena Aplikasi Samsung Member sangat minim konsumsi daya
2. Jika hanya untuk chatan, cukup gunakan WhatsApp saja.
3. Kalau ingin menonton video di Youtube, maksimalkan cukup 1 jam saja dalam sehari.

Oh ya, Konsumsi daya samsung member di ponsel Saya hanya 1% dalam 13 -15 menit.

Semoga terbantu🗿

Note: jangan panggil saya abang, mas atau agan🗿
_Fajar
Expert Level 5
Galaxy A
Anjiir gg kamu
Dikasandi
Active Level 5
Galaxy A
Thx penjelasannya bang🗿
0 Likes