Original topic:

fingerprint not working

(Topic created on: 11-15-2024 09:20 PM)
316 Views
Phras
Active Level 3
Options
Galaxy A
awalnya hp jatoh sampe mati total, gua coba nyalain dgn cara volume down dan power button setelah beberapa kali percobaan akhirnya nyala. karena gua tau gua fckd up akhirnya inisiasi buat update software, awalnya emg agak struggle buat baca sidik jari gua tapi selama seharian itu baik" aja. besok harinya masih sama struggle buat baca sidik jari sampe akhirnya gabisa kebaca sama sekali dan ada isu lainnya yaitu airplane mode stuck jadi ga bisa kebaca sim cardnya buat nyalain data😭 kira" berapa biaya buat perbaikin ini? ini gara" jatoh/ update software jadi begini ya😭😭
9 Comments
Sirius_07
Expert Level 5
Galaxy A
Waduh kalau ini harus dicek dlu di service center biar ketauan masalahnya di mana.
0 Likes
Lucia1992
Active Level 8
Galaxy A
layar nya aman atau gimana kak? jatuh dari ketinggian brp meter? tidak pakai casing kah device nya?
0 Likes
Phras
Active Level 3
Galaxy A
pas pertama kali hidup setelah jatoh touchscreen jadi agak kurang responsif tapi skrg, 2 hari setelah kejadian layarnya udh baik" aja ko. hp pake softcase jatoh dari ketinggian ±1 meter kak😔
0 Likes
Lucia1992
Active Level 8
Galaxy A
ya itu mungkin salah satu faktor yang paling berpengaruh kak. masih ada garansi tidak? bisa segera dicek ke Samsung Service Center kak dan jangan lupa untuk di back up data-data nya dulu ya.
0 Likes
HeyHas
Active Level 8
Galaxy A
Mungkin saat jatuh kendalanya gak langsung berasa, baiknya coba langsung cek ke service center.
0 Likes
Galaxy A

HP kamu kemungkinan rusak karena jatuh. Update software mungkin memperparah masalah, tapi kerusakan fisik akibat jatuh adalah penyebab utama.
Perbaikan:
* Bawa ke servis resmi: Mereka akan memeriksa kerusakan dan memberikan estimasi biaya.
* Pertimbangkan asuransi: Jika punya, cek apakah kerusakan ini ditanggung.
Biaya:
* Bervariasi: Tergantung jenis kerusakan, model HP, dan pusat servis.
Tips:
* Backup data: Sebelum ke servis, backup data penting kamu.
* Jangan coba perbaiki sendiri: Bisa memperparah kerusakan.
Intinya: Kunjungi servis resmi untuk mendapatkan solusi terbaik dan estimasi biaya yang akurat.
Dms_Threea
Expert Level 5
Galaxy A
Di coba metode berikut ini, sebelum ke SSC. Back-Up Data, Setelah Selesai Reset Pabrik. Setelah Selesai, Menuju Ke Akun Samsung Recovery Data. Lalu Coba Kembali Pairing Sidik Jari

Jika Komentar Saya Memberikan Solusi Bagi Anda, Tekan Titik 3 di Komentar Saya Ini. Lalu Pilih Opsi "Terima Solusi", Terima Kasih
Phras
Active Level 3
Galaxy A
Nice try, thanks bang tapi cara itu gajadi solusi masalah gua🫠
0 Likes
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Galaxy A

Halo kak, silakan coba datang ke SSC terdekat untuk cek device nya. Terkait informasi detail (lokasi dan jam operasional SSC, dan lainnya) atau konsultasi bisa via Live Chat di tab Get Help. Terima kasih.

0 Likes