Resolved! Solved

Original topic:

Kamera hp Samsung

(Topic created on: 05-27-2024 12:23 AM)
110 Views
sasae
Beginner Level 2
Options
Galaxy A
halo, apa ada tips untuk menjaga kamera hp samsung tetap hd dan bersih?

2 Solutions


Accepted Solutions
Solution
Sengkhuni90
Active Level 9
Galaxy A
Bersihkan lensa secara berkala, pakai kain lap untuk bersihin kaca mata, lalu belikan pelindung lensa di kebanyakan toko online. Apabila solusi saya membantu, tekan titik 3 di komentar saya lalu terima solusi

View solution in context

0 Likes
Solution
CaptainLynnnn
Expert Level 5
Galaxy A
Halo, selamat malam Kak sasae! 👋

Terkait dengan pertanyaan yang Kakak ajukan, izinkan saya memberikan beberapa saran:

1. Bersihkan lensa kamera secara teratur dengan kain mikrofiber untuk menghindari goresan. Tidak disarankan untuk menggunakan pakaian atau tisu. Jika perlu, gunakan cairan pembersih yang aman untuk lensa kamera.
2. Menggunakan pelindung lensa tambahan mungkin dapat membantu menghindarkan lensa dari kotoran. Namun, mungkin hasil foto yang didapatkan tidak sejernih bila tanpa pelindung.
3. Menghindari kontak langsung secara berlebih dengan debu atau/dan cairan termasuk keringat yang berpotensi menodai bahkan terjebak di dalam lensa.
4. Menghindari kontak langsung dengan sumber panas seperti sinar matahari. Peningkatan suhu hingga derajat tertentu dapat merusak sensor kamera dan mengurangi kualitas gambar.
5. Lakukan pembaruan perangkat lunak agar perangkat mendapat peningkatan performa kamera secara berkala. Namun, sebelum melakukan pemasangan versi perangkat lunak baru, saya sarankan Kakak dapat mencari tahu ulasan dari pengguna lain yang telah melakukan pembaruan tersebut untuk memastikan adanya peningkatan atau tidak.

Apabila Kakak berkenan dengan jawaban saya, mohon tekan tiga titik vertikal di sisi kanan atas komentar ini dan terima sebagai solusi.

Semoga membantu, may God bless you! 😇

View solution in context

5 Comments
Solution
Sengkhuni90
Active Level 9
Galaxy A
Bersihkan lensa secara berkala, pakai kain lap untuk bersihin kaca mata, lalu belikan pelindung lensa di kebanyakan toko online. Apabila solusi saya membantu, tekan titik 3 di komentar saya lalu terima solusi
0 Likes
ajipratama_07
Expert Level 5
Galaxy A
Bersihkan modul kameranya seminggu sekali, ga perlu tambah lens protector (karena bikin hasil foto/video jd burik) lebih baik pakai case aja.
0 Likes
Solution
CaptainLynnnn
Expert Level 5
Galaxy A
Halo, selamat malam Kak sasae! 👋

Terkait dengan pertanyaan yang Kakak ajukan, izinkan saya memberikan beberapa saran:

1. Bersihkan lensa kamera secara teratur dengan kain mikrofiber untuk menghindari goresan. Tidak disarankan untuk menggunakan pakaian atau tisu. Jika perlu, gunakan cairan pembersih yang aman untuk lensa kamera.
2. Menggunakan pelindung lensa tambahan mungkin dapat membantu menghindarkan lensa dari kotoran. Namun, mungkin hasil foto yang didapatkan tidak sejernih bila tanpa pelindung.
3. Menghindari kontak langsung secara berlebih dengan debu atau/dan cairan termasuk keringat yang berpotensi menodai bahkan terjebak di dalam lensa.
4. Menghindari kontak langsung dengan sumber panas seperti sinar matahari. Peningkatan suhu hingga derajat tertentu dapat merusak sensor kamera dan mengurangi kualitas gambar.
5. Lakukan pembaruan perangkat lunak agar perangkat mendapat peningkatan performa kamera secara berkala. Namun, sebelum melakukan pemasangan versi perangkat lunak baru, saya sarankan Kakak dapat mencari tahu ulasan dari pengguna lain yang telah melakukan pembaruan tersebut untuk memastikan adanya peningkatan atau tidak.

Apabila Kakak berkenan dengan jawaban saya, mohon tekan tiga titik vertikal di sisi kanan atas komentar ini dan terima sebagai solusi.

Semoga membantu, may God bless you! 😇
HeyItsFaidz
Expert Level 5
Galaxy A
HD dan bersih?
Ya cukup kaca kamera nya aja jangan blepotan😅
0 Likes
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Galaxy A

Terima kasih untuk sharing dan sudah menerima solusi dari teman-teman member ya, kak.

0 Likes