Resolved! Solved

Original topic:

Masalah pada samsung tak bisa update chrome

(Topic created on: 11-28-2020 09:41 PM)
503 Views
iskandarnote
Active Level 3
Options
Galaxy A
Malam teman-teman Samsung member Saya mau bertanya. adakah yang sama dengan saya tidak bisa update Google Chrome dan Android system webview?

Sudah mencari cara di mana saja belum ketemu solusinya. Mohon untuk yang sudah tahu pemecahan masalahnya. Terima kasih.

1 Solution


Accepted Solutions
Solution
Galaxy A
Pastikan koneksi internet baik. Perbarui Chrome/WebView satu persatu.

Jika tulisan "update" dapat diklik dan unduhan berjalan, tapi mengalami pelambatan atau persentase tidak bertambah, coba hidupkan mode pesawat tanpa membatalkan unduhan. Penjelasan mengapa update berjalan lambat padahal ukuran aplikasi yang tertera pada PlayStore kecil bisa dilihat pada utas berikut > https://r1.community.samsung.com/t5/Others/Tips-Update-Google-Chrome-dan-Android-System-WebView/td-p...

Jika tulisan "update" tidak dapat diklik, coba hapus pembaruan pada PlayStore karena hapus data dan cache masih belum berhasil. Masuk ke Pengaturan > Aplikasi > PlayStore > klik tiga titik yang ada di pojok kanan atas > klik "Hapus instalan pembaruan" > restart gawai. Setelah itu, masuk ke PlayStore dan perbarui PlayStore terlebih dahulu.

Bila belum bisa melakukan update dalam PlayStore, bisa melakukan update secara manual dengan mengunduh aplikasi dari situs seperti apkmiror.

View solution in context

7 Comments
Anonymous
Not applicable
Galaxy A
coba dihapus cache lalu dihapus data kak aplikasi google play store nya

Screenshot_20201128-204514_Settings.png

iskandarnote
Active Level 3
Galaxy A
udah. tetep gak bisa.
0 Likes
ikhsansan
Active Level 5
Galaxy A
buka pengaturan pilih aplikasi geogle plastore buka penyimpananmya hapus data, semoga membantu..
iskandarnote
Active Level 3
Galaxy A
tetep gak bisa
0 Likes
Solution
Galaxy A
Pastikan koneksi internet baik. Perbarui Chrome/WebView satu persatu.

Jika tulisan "update" dapat diklik dan unduhan berjalan, tapi mengalami pelambatan atau persentase tidak bertambah, coba hidupkan mode pesawat tanpa membatalkan unduhan. Penjelasan mengapa update berjalan lambat padahal ukuran aplikasi yang tertera pada PlayStore kecil bisa dilihat pada utas berikut > https://r1.community.samsung.com/t5/Others/Tips-Update-Google-Chrome-dan-Android-System-WebView/td-p...

Jika tulisan "update" tidak dapat diklik, coba hapus pembaruan pada PlayStore karena hapus data dan cache masih belum berhasil. Masuk ke Pengaturan > Aplikasi > PlayStore > klik tiga titik yang ada di pojok kanan atas > klik "Hapus instalan pembaruan" > restart gawai. Setelah itu, masuk ke PlayStore dan perbarui PlayStore terlebih dahulu.

Bila belum bisa melakukan update dalam PlayStore, bisa melakukan update secara manual dengan mengunduh aplikasi dari situs seperti apkmiror.
ptr_
Expert Level 5
Galaxy A
di M21 saya aman aja
update kedua aplikasi itu lancar
Moderator2
Community Manager
Options
Galaxy A

Halo masbroo. Monggo dicoba saran dari master bayJoee yaa. Pastikan juga penyimpanan kamu masih cukup dan sinyal kamu stabil yaa

0 Likes