Original topic:

Hasil jepretan malam hari

(Topic created on: 12-14-2020 06:34 PM)
945 Views
Qbbatuttah96
Active Level 5
Options
Galaxy M
Ini merupakan hasil jepretan Samsung M21 menggunakan night mode dan ultra wide saat malam hari. Perlu diketahui Samsung M21 hanya memiliki 3 buah lensa kamera belakang (kamera utama 48MP, ultra wide 8MP, dan depth sensor 5MP) serta kamera depan 20MP. Tidak ada lensa makro di Samsung M21, kelebihan yg saya sukai adalah layarnya yg super amoled 6,4 inci FHD pluss membuat saya nyaman melihat gambar visual seprti nonton netflix, Youtube, dan vidio² lainnya gambarnya terasa lebih terang dan jernih. 

image
Diambil menggunakan kamera ultra wide di malam hari


image
Kamera ultra wide malam hari.


image
Kamera ultra wide malam hari menggunakan night mode


image
Kamera utama dengan fiture night mode.

Sejauh ini kecepatan RAM yg dihasilkan lumayan oke, karena saya tidak suka gaming dan belum mencobanya sejauh ini berbagai aplikasi yg saya unduh berjalan lancar. Oia selain layar super Amoled yg bkin nyaman mata saya suka dengan chipset bawaan dari Samsung yaitu Exynos 9611, namun masih ada keluaran terbaru yg lebih kencang yakni Exynos 850 yg ada di Samsung A21s. 

Terimaksih, selamat mengabadikan momen dan peristiwa anda dimulai dari genggaman tangan anda :) 
31 Comments
Galaxy M
btw 9611 di m21 lebih cepat dari 850. tapi 850 lebih efisien konsumsi baterainya karena cpu dan gpu clocknya lebih rendah dan fabirkasi lebih kecil
Qbbatuttah96
Active Level 5
Galaxy M
Oh pantas walopun M21 ini baterainya 6000 MAh sy blm pernah meraskan sekali charger untuk 2 hari sekali seperti banyak reviewers katakan, sehari satu kali. Apa karena menggunakan Wifi dlm konsumsi baterainya jadi cepat habis ya?
Galaxy M
kalau penggunaan hanya wifi harusnya SOTnya BISA 12-13jam (lebih awet) dalam 1 kali charge. kalau mau 2 hari, sehari 5-6 jam makai hpnya, dan jarang main game atau buka aplikasi yang berat. sepengalaman saya begitu
Qbbatuttah96
Active Level 5
Galaxy M
Oalah pantas ya. Saya mnggunakan ho untuk aplikasi yg berat. Terimakasih kak infonya
0 Likes
Galaxy M
Exynos 850 itu chip hemat daya
kencengan 9611 lah
نجوم
Expert Level 5
Galaxy M
yups, setau ku 9611 dapat single take, 850 dapat gak sih?

bukan nya single take itu memerlukan kinerja yang berat, karena banyk ambil foto dan video dalam 1 waktu😬😁
نجوم
Expert Level 5
Galaxy M
A51
A50s
M31
M21
M30s

mereka" pke exynos 9611 😁😭
0 Likes
indra7
Expert Level 5
Galaxy M
a51 termasuk?
Galaxy M
iya
0 Likes