Original topic:

sms premium tidak bisa diaktifkan

(Topic created on: 12-12-2022 11:00 AM)
3619 Views
aska1
Beginner Level 3
Options
Galaxy M

selamat pagi semuanya..

mohon bantuannya saya baru saja membeli Samsung Galaxy M23 5G, namun untuk mengatifkan layanan premium seperti SMS tidak bisa....

 

apakah disini ada yang mempunyai masalah yang sama..?

atau yang bisa mengatasi masalah tersebut..

terimakasih

6 Comments
Galaxy M
Premium SMS ini buat aplikasi perbankan atau bagaimana? Ada screenshot atau tangkapan layar mengenai masalah yang dialami?
Nurlitanov
Active Level 1
Galaxy M
Saya juga sdg mengalami hal yg sama ni mas. Gak bisa sms ke perbankan. Itu kenapa ya?
0 Likes
koneko97_6
Active Level 9
Galaxy M

1. buka aplikasi, "pesan"
2. buat pesan baru
3. masukkan angka
(bebas untuk memancing fitur aktif, atau contoh aja misal: 4444 kamu cek registrasi nomor hape)
4. tulis isi pesan
5. kirim
6. jika muncul notifikasi periksa "Ingat pilihan saya"
7. pilih, selalu izinkan

8. lanjutkan kirim

 

FYI, fitur SMS Premium itu biar aktif harus terdeteksi dulu oleh aplikasi inti Google, yakni: Google Play Services! jadi jangan lupa cek ijin/premission SMS harus aktif.

 

setelah kirim sms, cek lagi di menu cek sms premium, gimana hasilnya?

0 Likes
Moderator4
Moderator
Moderator
Options
Galaxy M

Coba masuk ke pengaturan aplikasi Kak aska1, titik 3 kanan atas > akses khusus > gunakan layanan pesan teks premium.

0 Likes
Nurlitanov
Active Level 1
Galaxy M
Cara ini udah saya coba, hasilnya nihil.
0 Likes
jamiliya
Beginner Level 2
Galaxy M
Halo semalat siang kak saya ingin mengirim pesan ke bca mobile tidak bisa terkirim kenapa ya?padahal baru ngisi pulsa 5rb
0 Likes