Original topic:

Status Whatsapp dengan musik

(Topic created on: 03-14-2025 08:44 AM)
360 Views
Aditya_aji
Active Level 2
Options
Galaxy S
Hallo teman teman apakah ada yang sama dengan saya, jadi ini kan lagi booming status whatsapp dengan musik tetapi di hp Samsung saya s24 tidak muncul ikon musik

Apakah ada yang sama apakah karena mau menunggu update one ui 7 dulu baru mendapatkan update
16 Comments
SLEPPINK
Active Level 6
Galaxy S
Sptinya bukan device bg, tp emg beberapa nomor dikasi telat update dari wa nya 😂 soalnya fold6 ku pun begitu, di hp android 13 ku malah ada wkwk
Aditya_aji
Active Level 2
Galaxy S
Benar menurut anda bang, malah Samsung A04 saya sudah dapat kenapa yang flagship malah di taruh dibelakang😂
0 Likes
SLEPPINK
Active Level 6
Galaxy S
mungkin mengoptimalkan fitur baru untuk perangkat dengan basis pengguna yang lebih besar terlebih dahulu, yang sering kali adalah HP kelas menengah dan entry-level.
Aditya_aji
Active Level 2
Galaxy S
Iya betul setuju dengan pendapat anda biar yang hp kelas menengah atau bawah bisa merasakan terlebih dahulu, kita menunggu saja dengan sabar entah kapan yang penting dapat😁
0 Likes
Rainor96
Active Level 2
Galaxy S
Saya pengguna S24 FE dan fitur tersebut ada di bagian pembaharuan status. Ketika kita memilih foto atau video terdapat Icon musik di bagian atas
Aditya_aji
Active Level 2
Galaxy S
Iya bang di hp saya belum muncul maka dari itu saya tanya di member apakah karena mau update software jadi updatenya terlambat
0 Likes
Rainor96
Active Level 2
Galaxy S
Aplikasi WhatsApp saya Versi 2.25.5.74.. apakah sama?
0 Likes
Aditya_aji
Active Level 2
Galaxy S
Punya saya versi 2.25.6.74 bang
0 Likes
Rainor96
Active Level 2
Galaxy S
Lah lebih baru ya harusnya 🙃..
0 Likes