Original topic:

Reservasi Galaxy Tab S10FE dan FE+, Diskon 1 Juta

(Topic created on: 04-11-2025 05:09 PM)
2969 Views
Moderator2
Community Manager
Options
News & Announcements

awdfawdaaaw.jpg

Gak perlu ragu upgrade ke Galaxy Tab S10FE dan FE+! Dengan Samsung Reservation+, deposit Rp200rb sekarang, kamu bisa dapat diskon Rp1.000.000 saat pembelian produk di periode launch!

Bukan cuman itu, Galaxy Tab S10FE dan FE+ ini dijamin bikin kamu jadi makin produktif dan juga bisa berkreasi karena adanya fitur-fitur cerdas terbaru.

Fitur Circle to Search with Google bisa bantu kamu cari informasi tanpa harus pindah aplikasi. Selain itu, kamu juga bisa dapatkan Book Cover Keyboard dan S-Pen yang sudah termasuk dalam packaging. Buat kamu yang suka berkreasi, kamu juga bisa eksplorasi aplikasi Clips Studio Paint dengan Galaxy Tab S10FE dan FE+!

Galaxy Tab S10FE dan FE+ sendiri juga dilengkapi dengan IP68 yang bisa lindungi perangkat digitalmu dari air dan debu. Aktivitas di luar ruangan pun jadi makin nyaman dengan Galaxy Tab S10FE dan FE+!

Jadi, siap rasakan pengalaman premium?

Yuk, langsung saja reservasi Galaxy Tab S10FE dan FE+ melalui Samsung Reservation+ dengan deposit Rp200.000 dan dapatkan diskon sebesar Rp1.000.000 cuman dari 11 April - 2 Mei 2025. Kuota terbatas!

 

10 Comments
Mogay
Expert Level 5
News & Announcements

sayang banget Exynos 1580, padahal ada embel2 FE-nya, bisa kali Exynos 2400e

0 Likes
Skyxavier
Active Level 1
News & Announcements
Berapa harganya tuh
Dhonx
Beginner Level 2
News & Announcements
Mantapppppp❤❤❤
0 Likes
kenzie88
Beginner Level 2
News & Announcements
Tiba tiba muncul green light
0 Likes
Kairo0989
Beginner Level 2
News & Announcements
Hahaha sama kaya s21 saya
0 Likes
amin0203
Beginner Level 2
News & Announcements
Kapan mulai bisa dipesan?
0 Likes
KangHamid
Active Level 7
News & Announcements
Harusnya pake jantung naga 🙏
0 Likes
abdil_ANZ
Active Level 1
News & Announcements
hp samsung s23 saya baru beli belum lama sudah terkena lightsaber, tolong dong beri saya kemudahan atau perbaikan secara gratis, mohon untuk bantuannya🙏
Mandalafmp
Active Level 1
News & Announcements
Sebelum kena light saber hapenya sering panas ga gan?
0 Likes