Original topic:

ASK

(Topic created on: 09-27-2020 06:51 PM)
403 Views
rdsan
Active Level 3
Options
Others
Setelah update Galaxy Store, update/download aplikasi sangat lambat. Padahal jaringan bagus dan juga kalau update/download via google play store normal dan cepat. 
Saya sudah mencoba menggunakan data seluler maupun Wi-Fi, namun, tetap tidak ada perubahan.
Ada kah yang mengalami kendala yang sama???
Ada yang tau solusinya???

image


10 Comments
Moderator2
Community Manager
Options
Others

Halo kak, bisa dicoba download dengan paket data yaa kak atau aktifkan vpn/samsung max, jangan pakai wifi. Atau bisa clear cache dulu app Galaxy Store nya lalu coba lagi. Semoga berhasil!

0 Likes