Original topic:

[Epic] Alliance Shield X

(Topic created on: 07-06-2022 01:11 PM)
3444 Views
koneko97_6
Active Level 9
Options
Others

Screenshot_20220701-213011_Puffin.png

 

Mantan EXPERT 5 ingin membagikan postingan khusus! Permintaan langsung dari @bangdzul.

 

Screenshot_20220706-104858_Puffin.png

 

Yg ingin belajar lebih, mengenai aplikasi yg satu ini, memang #faktanya tidak ada blogger baik itu berbahasa “Inggris/apalagi Indonesia” bahkan “Youtube”, tidak ada yg membagikan secara gamblang/rinci cara penggunaannya.

 

>_<

 

Screenshot_20220706-105226_Puffin.png

Alliance Shield X, merupakan sebuah aplikasi yg di didirikan dan berjalan di bidang MDM “Mobile Device Management”.

Bahasa mudahnya sih, menjaga keamanan pengguna secara online dengan ahli IT (bekerjasama dengan KNOX “Samsung”), seperti halnya, “Samsung” dengan produknya: “KNOX Manage”: https://www.samsungknox.com/en/solutions/it-solutions/knox-manage

Jadi, ini bukan aplikasi KW-KW, 1 juta unduhan dengan rating “Google Play Store: 4.3, sudah jelas hebat wis pokoke.

Aplikasi yg lain yg mirip dengan aplikasi ini ada beberapa, contohnya: Package Disabler Pro, CCSWE App Manager (namun fitur hanya sebatas menonaktifkan aplikasi saja, tidak merambat luas multi-fungi seperti: Alliance Shield X).

 

Catatan:

 

Maklum, karena aplikasi ini di buat bukan di peruntukan untuk pengguna (maaf) “AWAM/GAPTEK”, hanya untuk yg “ADVANCED/sudah paham minimal dasar” juga sudah menguasai, Bahasa Inggris (Internasional).

Registrasi dulu! Sebelum di gunakan, karena harus login (di mari linknya): https://alliancex.org/ucp.php?mode=register

Bila ada kendala jangan ragu curhat, admine on 24 jam, lewat @Discord: https://discord.com/invite/VkEwTxY6Bx

 

^_^

 

Jadi, developer, sengaja membuat kita, di tuntut untuk belajar mengenal fungsinya 1/1 secara “OTODIDAK/MANDIRI”.


•••••

 

Mari bahas, menu-menunya yg sangat banyak subnya hahaha:

 

1). App Manager

Untuk memantau 3rd party sampai sistem, di dalamnya juga memiliki fungsi tambahan:

 

Screenshot_20220706-103345_Alliance Shield X.png

a). Ikon Pencarian

Untuk mencari aplikasi yg ingin di cari dengan kata kunci

b). Ikon Garis Tiga

Untuk mencari apa yg sedang di butuhkan, misal: mau buka aplikasi yg sudah di disable, klik saja menu “disabled”


c). Ikon Titik Tiga

Screenshot_20220706-103348_Alliance Shield X.png

Sama seperti b). juga bisa di sesuaikan, misal: mau export/import data backup ke penyimpanan lokal/cloud.

Lalu jika ingin lebih mengetahui lagi lebih dalam, klik saja aplikasi yg sudah di pilih nanti muncul, “App Details” di dalamnya ada fungsi tambahan salah satunya:

 

Screenshot_20220706-103615_Alliance Shield X.png

•) INFO

yg tugasnya mendeteksi/membaca secara rinci data dari sebuah aplikasi.

 

Screenshot_20220706-103621_Alliance Shield X.png

•) ACTIONS

yg tugasnya memiliki sub lagi tapi ini sangat “penting”, contoh: jika ingin membatasi sebuah aplikasi agar tidak berjalan di latar belakang/bahkan tidak bisa di buka, bisa pilih “PREVENT".

Bahkan “Alliance Shield X” memiliki fitur tersembunyi pribadi tanpa harus mengunduh lagi loh:

 

Screenshot_20220706-103624_Alliance Shield X.png

•) LAUNCHER ACTIVITIES

yg tugasnya untuk membuka aplikasi yg tidak bisa di buka secara umumnya, seperti: Android WebView.

Cukup segitu yah untuk @bangdzul di nomer poin 1, sekarang
Lanjut.

 

•••••

 

20220706_103757.png

2). Shield On

Cukup simpel fitur yg satu ini cukup klik aktif/matikan saja, yg tugasnya itu jika di aktifkan akan membatasi/throttling pemberitahuan “Pembaruan Perangkat Lunak”/OTA.

Jika hapemu sudah ada pembaruan, maka tidak akan terdeteksi oleh sistem hapenya, karena di batasi dan baru akan tersedia jika fitur ini di matikan.

Cocok untuk kamu @bangdzul apabila malas di perbarui ke tingkat selanjutnya jika alasannya lebih stabil di versi ini.

Juga membatasi pergerakan aplikasi sistem: “Pembaruan Perangkat Lunak”, bisa lebih menghemat pengeluaran kuota & juga baterai hapemu.

 

•••••

 

3). Firewall

Apa itu firewall, yg satu ini sudah banyak di banyak oleh Bloggers, yg berfungsi untuk membatasi koneksi internet & sekaligus di lengkapi fitur “Pemblokir Iklan” dengan sistem yg rumit (harusnya untuk hape ROOT tapi bisa bekerja di non-ROOT), juga memiliki sub yg di antaranya:

 

Screenshot_20220706-103418_Alliance Shield X.png

a). Ikon Garis Tiga

yg tugasnya untuk mencari apa yg sedang dii butuhkan, misal: mau cari data yg di blokir lewat “IP”.

 

Screenshot_20220706-103421_Alliance Shield X.png

b). Ikon Tambah/Plus

yg tugasnya untuk menambah “Rules” dari si Firewall, bisa pilih yg mana bebas (tapi yg mudah pakai yg “App”).

 

Screenshot_20220706-103401_Alliance Shield X.png

c). Ikon Titik Tiga

yg tugasnya untuk mengatur beberap fungsi penting seperti: memilih mau pakai “Pemblokir Iklan” yg default/versi normal, atau yg Beta/tahap ujicoba ada bugnya.

Untuk nomer 3 cukup sekian yah @bangdzul, apakah sampai ini sudah sedikit paham? Puyeng-puyeng loe wkwkwk, lanjut.

 

•••••

 

Screenshot_20220706-103433_Alliance Shield X.png

4). Secure

Yg satu ini fungsinya simpel, namun keren sih menurutku, saat di aktifkan, jika kamu mengeces hapenya misal di tempat umum.

Akan mencegah pencurian data, karena koneksi akan di cut/potong sepenuhnya.

 

•••••

 

5). Features

Di dalamnya hanya terdapat aktifkan/matikan fitur (yg satu ini harus benar-benar tau! Jangan asal klik, tanya aku dulu karena resikonya biasa saja sih wkwkwk).

Males ah ngetik 1/1, aku kasih contoh saja salah satunya yah:

 

Screenshot_20220706-103454_Alliance Shield X.png

“Allow Google Crash Report” itu merupakan fitur sistem yg selalu secara diam-diam membagikan informasi hape kita ke Google, ibarate mata-matalah, ini berhubungan dengan data: Maps, Gmail, Akun Google, dll.

Sisanya kamu nanya saja mana yg tidak tau yah @bangdzul, oke mari kita lanjut ke pembahasan yg terakhir.

 

•••••


6). Phone Management

Sesuai namanya fitur ini di khususkan berbau-bau ke telpon-telponan (bonus SMSan), untuk membatasi/bahkan memblokir yg suka SPAM! Masih tahap Beta/ujicoba pasti ada bugnya.

 

Screenshot_20220706-103504_Alliance Shield X.png

Bukane aku takut bugnya, melainkan aku tidak pakai karena aku ga ada yg SPAM! hahaha, kan aku sudah menyalakan 4G only jadi mustahil ada yg bisa telpon aku sekalipun “Operator”.

Sampai sini ada yg masuk nggak @bangdzul, atau pong sia-sia ketikanku awokawokawok.

 

•••••

 

Bonus:

Klik “Settings” untuk melihat profil akunmu, backupanmu, dan beberapa pengaturan lain.

 

Screenshot_20220706-103547_Alliance Shield X.png

 

Tanya saja jika @bangdzul ada yg kurang paham, di bagian yg mana, jangan nggak paham semua owh, nyesek ngetiknya panjang lebar awokawok.

 

•••••

 

#semoga #membantu @bangdzul, mari saling berbagi dan jangan mudah cepat bosan dengan sesuatu yg belum di ketahui, karena ilmu itu mahal.

17 Comments
Others
saya ada cuma gak saya pakai aplikasi ini 😊
Nanuserj3pro
Active Level 7
Others
benernya yg saya baca-baca di deskripsinya, apk ini semacam diperuntukan bagi perusahaan yg mengharuskan para pegawainya make hape dari PT, jadi nanti hape nya di atur apa aja yg bisa/dilarang dibuka/diakses/dijalankan baik menu, fitur, apk di dalamnya, dan pengoperasiannya.
0 Likes
bobaboba
Active Level 7
Others
Udah pake aplikasi ini semenjak ente dulu post tentang aplikasi ini 👍
koneko97_6
Active Level 9
Others

mantap es boba hahaha, kok dulu sih jaman kapan? neolitikum.

 

>_<

bobaboba
Active Level 7
Others
Hahaha jaman ente masih pake akun sebelum ini😂
koneko97_6
Active Level 9
Others

apa bedane akun sebelum sama sekarang? pada bae kok aku nggak sombong.

 

sayang saja samsung ga bagi giveaway, jadi aku males aktif bantu, biar ono si makers.

 

>_<

0 Likes
bangdzul
Active Level 4
Others
Terimakasih banyak om 🙏 . Mau praktik kan satu-satu sambil dipelajari.
koneko97_6
Active Level 9
Others

wokreh...

 

jangan kalah itu atas es boba sudah pakai tuh!

 

>_<

0 Likes
bangdzul
Active Level 4
Others
Ada part selanjutnya gak nih threadnya om? wkwk