Resolved! Solved

Original topic:

[ ONEUI 7 ] Daftar Perangkat Galaxy Yang Mendapat Update OneUI 7, Android 15

(Topic created on: 06-29-2024 08:30 PM)
8369 Views
_Fajar
Expert Level 5
Options
Others

image


Halo WargaSamsung Member Indonesia danSamsung Galaxy A54 | A55 5G INDONESIA,

Seperti yang kita ketahui, pada umumnya device Samsung Midrange sampai Flagship mendapatkan update rutin baik Android maupun Patch Keamanan dengan keumuman mulai dari :

2 tahun Android, 3 Tahun Patch Keamanan
4 Tahun Android, 5 Tahun Patch Keamanan

Dengan ketentuan berikut, sebenernya sudah bisa ditebak seri apa saja yang mendapat update nyaNAMUN WAKTU NYA TIDAK PASTI karena hanya pihak Samsung yang bisa memastikan. Triknya mudah,ditentukan sesuai "tahun awal perilisan".

Dan, dalam waktu dekat Samsung kan merilis OneUI 7.0. 

⚠️ :[ INFORMASI INI LEBIH DITUNJUKKAN UNTUK PENGGUNA AWWAM/BARU ]

Samsung sedang menguji OneUI 7 di Samsung Galaxy S24 Ultra 

Samsung sudah menguji One UI 7.0. Uji coba internal ditemukan oleh Tarun Vats. Versi buildnya adalah S928BXXU2BXE2/S928BOXM2BXE2/S928BXXU2BXD4

S928 adalah Samsung Galaxy S24 Ultra , huruf “B” menunjukkan bahwa ini adalah ponsel versi Eropa.

Baiklah, berikut daftarnya :

A. Seri S :

Galaksi S21
Galaksi S21+
Galaxy S21 Ultra
Galaxy S21 FE
Galaksi S22
Galaksi S22+
Galaxy S22 Ultra
Galaksi S23
Galaksi S23+
Galaxy S23 Ultra
Galaxy S23 FE
Galaksi S24
Galaksi S24+
Galaxy S24 Ultra

B. Seri Z :

Galaxy Z Flip 3
Galaxy Z Flip 4
Galaxy Z Flip 5
Galaxy Z Fold 3
Galaxy Z Fold 4
Galaxy Z Fold 5

C. Seri A :

Galaxy A05
Galaxy A05s
Galaxy A15
Galaxy A25
Galaxy A35
Galaxy A55
Galaxy A14
Galaxy A24
Galaxy A34
Galaxy A54
Galaxy A33
Galaxy A53
Galaxy A73

D. Seri M :

Galaxy M14
Galaxy M15
Galaxy M23
Galaxy M34
Galaxy M52

E. Seri Internasional :

Galaxy F14
Galaxy F54

Daftar Tablet Galaxy dapat One UI 7 berbasis Android 15 :

Galaxy Tab A9
Galaxy Tab A9+
Galaxy Tab Aktif 4 Pro
Galaxy Tab S8 / S8+ / Tab S8 Ultra
Galaxy Tab S9 / S9+ / S9 Ultra
Galaxy Tab S9 FE / S9 FE+

Ada pertanyaan dan masukkan lain ? Tulis komentar dibawah.

Demikian,
Sampai berjumpa di thread berikutnya.

---

Jangan lupa cek Profil ya, karena banyak konten menarik lainnya yang bermanfaat di Profil Samsung Member Saya.
Terimakasih.
98 Comments
Solution
jitihuNT21
Expert Level 1
Others
Aminnn.. gpp lama yang penting stabil gan
Solution
AtoZ54
Active Level 2
Others
a23 5g ga dapet?
_Fajar
Expert Level 5
Others
Dapat kak, sampai Android 16
0 Likes
Solution
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Others

Terima kasih untuk sharingnya, ya.

Solution
Reyzaqua
Active Level 1
Others
Lah m33 5G udah gak ada update. Sad.
Solution
Reyzaqua
Active Level 1
Others
M33 5G ada update lagi gak ya?
_Fajar
Expert Level 5
Others
Ada om,

M33 keluaran 2022, Dimulai Android 12.

Samsung produksi 2021 keatas dapst 4 tahun Android, 5 tahun keamanan.

12+4 = Android 16.
0 Likes
Solution
taofanyp
Active Level 4
Others
Sepertinya galaxy M52 salah tulis deh. Dia aja one ui 6 sudah ga dapat apalagi one ui 7
_Fajar
Expert Level 5
Others
Mantap kak, thanks for sharing 😬🙏🏻
0 Likes
Solution
favin22
Active Level 5
Others
Kalo urusan update Samsung paling oke. Tinggal sabar ngga ngguinnya