- Mark as New
- Bookmark
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 03:07 PM (Last edited 08-08-2022 03:18 PM ) in
Others
Halo Members, tahukah kalian bahwa Samsung Multi Experience Store Senayan Park (SMS SPARK) merupakan Samsung Multi Experience Store yang pertama di Asia Pasifik?
Samsung Multi Experience Store Senayan Park resmi dibuka pada tanggal 26 Februari 2021 silam. SMS SPARK adalah gerai resmi Samsung seluas 783 meter persegi yang memungkinkan pengunjung merasakan pengalaman teknologi inovatif dan canggih melalui ekosistem perangkat yang saling terhubung dengan aplikasi SmartThings.
Nah, buat kalian yang pengen tahu ada apa aja sih di SMS SPARK?. Yuk, simak di sini!
- The Wall
- Home Office
- TV
- Lifestyle
- Kulkas dan Mesin Cuci
- Vakum dan Microwave
- Air Dresser
- Air Conditioner dan Air Purifier
- Odyssey G9
- Customer Service dan Kasir
- Handphone dan Aksesorisnya
- FAQ (Frequently Asked Question)
The Wall
Ketika mengunjungi SMS SPARK kalian akan langsung disambut oleh TV raksasa yang disebut dengan The Wall.
Home Office
Jika kalian menoleh ke kiri dari The Wall, kalian akan menemukan bagian Home Office. Pada bagian ini kita dapat merasakan tempat kerja dari rumah yang dipenuhi dengan teknologi inovatif dan canggih Samsung.
Selanjutnya kita dapat memilih berjalan ke sebelah kiri untuk mengunjungi bagian Handphone dan Aksesoris, atau kesebelah kanan untuk mengunjungi bagian TV dan Home Appliance.
Pada kesempatan kali ini saya akan membahas bagian sebelah kanan terlebih dahulu, yaitu bagian TV dan Home Appliance.
TV
Pada bagian ini, kalian dapat melihat berbagai macam TV. Teruntuk kalian yang berencana untuk membeli TV, kalian datang ke tempat yang tepat! Disini kalian dapat membandingkan secara langsung berbagai macam TV sebelum membeli, sehingga kalian akan semakin yakin.
Lifestyle
Selanjutnya yaitu bagian Lifestyle.
Pada bagian ini kalian akan disuguhi dengan beberapa teknologi canggih dan inovatif yang dapat meningkatkan kualitas gaya hidup kalian seperti The Frame, The Sero dan kulkas serta mircrowave BESPOKE.
Kulkas dan Mesin Cuci
Kulkas dan mesin cuci pada bagian ini memang sekilas terlihat seperti Kulkas dan mesin cuci pada umumnya, namun kenyataannya kulkas disini memiliki keunggulan seperti twin cooling, Large Capacity, deodorizer dan masih banyak lainnya! Sama halnya dengan mesin cuci disini yang memiliki teknologi inovatif dan canggih meski sekilas terlihat sama seperti mesin cuci pada umumnya.
Vakum dan Microwave
Air Dresser
Air dresser Samsung mempunyai 4 fitur utama yaitu Jet Steam, Deodorizing filter, HeatPump Drying, dan Wrinkle Care. Fitur JetSteam berfungsi untuk membersihkan dan menyegarkan pakaian, Deodorizing filter untuk Menghilangkan bau dan menjaga pakaian tetap segar, HeatPump Drying untuk mengeringkan pakaian dengan teknologi HeatPump Drying dari AirDresser, dan Wrinkle Care untuk meluruskan pakaian yang kusut tanpa perlu repot menyetrika!
Air Conditioner dan Air Purifier
Odyssey G9
Jika kalian pecinta gaming, monitor yang satu ini wajib kalian coba! Samsung Odyssey G9 inimemilikilayar 49 Inch, 1000R Curved Screen denganaspekrasio 32:9 dan Resolusi 5120 x 1440, 276 PPI. Selainitulayar Samsung Odyssey G9 inidibekalidenganteknologi 240Hz refresh rate, 1ms response time, G-Sync Compatible dan QLED with Quantom Dot.
Customer Service dan Kasir
Handphone dan Aksesorisnya
Last but not least bagian Handphone beserta Aksesorisnya. Di bagian ini terdapat handphone dan aksesoris yang lengkap mulai dari A series, Tab Series, hingga S22 Ultra. Sama halnya dengan Aksesoris mulai dari Casing Handphone, Charger, Earbuds hingga Smartwatch!
Okei, semua bagian SMS SPARK sudah selesai di bahas, waktunya FAQ
"Apa perbedaan gerai/toko Samsung dekat rumah dengan Samsung Multi Experience Store Senayan Park?"
Nah, jawabannya adalah berbeda dengan gerai/toko Samsung biasanya, di SMS SPARK pengunjung dapat mencoba merasakan produk Inovatif dan canggih Samsung mulai dari Smartphone TV, Kulkas hingga Mesin Cuci.
"Untuk mencoba menggunakan Odyssey G9 di Samsung Multi Experience Store Senayan Park apakah harus bayar?"
Tentu saja tidak! di SMS SPARK kalian dapat merasakan semua teknologi inovatif dan canggih Samsung secara gratis!
"Apakah worth it untuk datang ke Samsung Multi Experience Store Senayan Park?"
Kalau menurut saya sangat Worth it jika kalian ingin merasakan Teknologi Inovatif dan Canggih dari Samsung yang tidak didapati dari gerai Samsung pada umumnya, maka mengunjungi SMS SPARK merupakan pilihan yang terbaik! Begitupun sebaliknya.
Jadi, tunggu apalagi? Yuk datang ke Samsung Multi Experience Store at Senayan Park dan rasakan teknologi inovatif dan canggih dari Samsung!
Bonus:
Sunset at Samsung Multi Experience Store Senayan Park
Sunset at Samsung Multi Experience Store Senayan Park
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 03:23 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 04:17 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 04:13 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 04:17 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 04:34 PM in
OthersBagus juga foto bonusnya dr Kak Angel 😊😊
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 04:46 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 04:55 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 05:14 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
08-08-2022 05:39 PM in
Others