- Mark as New
- Bookmark
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-01-2022 10:38 PM (Last edited 11-01-2022 10:50 PM ) in
OthersHai Sobat Members udah tau belum kalo ponsel kesayangan mu juga perlu di rawat.
cekidot 😁✌️
Smartphone kerap digunakan untuk kegiatan sehari-hari, bukan hanya sebagai alat komunikasi kini smartphone juga bisa untuk hiburan seperti bermain game , nonton film, dengar musik sampai untuk menopang kebutuhan kita dalam pekerjaan.
Karena kini smartphone adalah perangkat penting yang tentu harus dirawat sebaik-baiknya agar berumur panjang dan dapat di gunakan dengan nyaman.
Tak terkecuali smartphone Samsung.
Untuk itu, dibutuhkan tips merawat ponsel Samsung agar awet dan pengguna bisa lebih hemat gak harus kluar uang banyak buat service atau bahkan membeli Ponsel baru gara-gara ponsel sebelum nya rusak akibat kita kurang merawat .
Nah Ada beberapa metode yang bisa Sobat Members coba, sebagai pengguna smartphone Samsung agar ponsel kita bisa tetap awet dan terawat dengan baik.
Langkah-langkah perawatan supaya ponsel kesayangan mu awet ini sangat mudah diikuti Plus tidak memerlukan alat-alat yang sulit ditemukan untuk bisa merawat Ponsel Samsung kesayangan Sobat
Tips Merawat HP Samsung
● Perlindungan Body dan Layar Smartphone
– Gunakan softcase dan screen guards
– Hindari meletakkan smartphone Galaxy pada kantong yang tidak memiliki ruang yang cukup atau sempit
– Bersihkan body smartphone secara berkala
● Penggunaan Baterai Secara Efisien
– Nonaktifkan aplikasi yang tidak digunakan
– Pengisian daya baterai sesuai dengan petunjuk dan wajib menggunakan charger original Samsung.
● Selalu Update Software Terbaru
– Gunakan koneksi Wi-Fi atau 4G/5G data untuk melakukan update software terbaru pada ponsel Anda
– Kunjungi Samsung Smart Service untuk mendapatkan dukungan yang berhubungan dengan Software update
Demikian tips singkat dari anggazone08 untuk merawat Smartphone Samsung kesayangan Sobat Members, agar awet dan masa penggunaan ponsel nya panjang, yang dapat Sobat terapkan, Semoga bermanfaat!
Anggazone08 pamit sampai jumpa di lain kesempatan. 👋👋👋
>Salam Samsung Members<
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-01-2022 10:56 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-01-2022 10:57 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-01-2022 11:52 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-02-2022 07:02 AM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-01-2022 11:53 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-02-2022 12:07 AM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-02-2022 07:01 AM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-02-2022 01:41 AM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
11-02-2022 07:01 AM in
Others