Resolved! Solved

Original topic:

CARA MENGAKTIFKAN FITUR PENGISIAN CEPAT (FAST CHARGING) DI SAMSUNG A10s

(Topic created on: 08-28-2020 11:19 AM)
5636 Views
manusiah3h3h3
Active Level 2
Options
Galaxy A
Bagaimana cara mengaktifkan fitur pengisian cepat di samsung A10s? Apa saja syarat syaratnya? Dan mengapa tidak bisa mengaktifkan fitur tersebut?

1 Solution


Accepted Solutions
Solution
iRоd
Expert Level 5
Galaxy A
A10s tidak ada fitur fast charging, memang semestinya tidak dapat diaktifkan fitur fast charging tersebut.

Syaratnya untuk menyalakan fitur fast-charging ;1. Hpnya ada chip fast-charging; 2. Adaptornya Support fast-charging.

Kalau yang syarat pertama tidak dipenuhi, jangan harap ada fast-chargingnya ya😅🙈

View solution in context

9 Comments
Stark23
Active Level 6
Galaxy A
kayaknya untuk A10s tidak mendukung fitur fast charging
Solution
iRоd
Expert Level 5
Galaxy A
A10s tidak ada fitur fast charging, memang semestinya tidak dapat diaktifkan fitur fast charging tersebut.

Syaratnya untuk menyalakan fitur fast-charging ;1. Hpnya ada chip fast-charging; 2. Adaptornya Support fast-charging.

Kalau yang syarat pertama tidak dipenuhi, jangan harap ada fast-chargingnya ya😅🙈
manusiah3h3h3
Active Level 2
Galaxy A
mks gan
Wolf28
Expert Level 5
Galaxy A
coba kalo hape km support fast charging km periksa dulu di pengaturan > perawatan perangkat > baterai > mengisi daya > pengisian daya cepat aktifkan..
kalo gak ada ya emang kagak support kawan..ok kawan..😉🤗👍
MáyKidd
Expert Level 2
Galaxy A
A10s Tidak mendukung Fast Charging sob, jd tidak bisa mengaktifkan fitur fast charging🙂👍
Galaxy A
Samsung A10s tidak support fast charge ya 😄
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Galaxy A

Galaxy A10s tidak mendukung fast charging kak

BilalMubarok
Expert Level 5
Galaxy A
Sorry kawan, A10s tdk mendukung fast charging, hanya dukungan charging sampe 10 watt aja . . .
dr A20 sampe A71 udh fast charging, sama A11 jg
Renst
Active Level 1
Galaxy A
Tidur daah gue g bisa fast charging 😁 👍 a10s 3 jam lewat g penuh penuh dulu sepertinya cepat saat di charger
0 Likes