Original topic:

Samsung Knox Vault

(Topic created on: 03-17-2024 08:42 PM)
928 Views
azka00
Active Level 1
Options
Galaxy A
Mau tanya Samsung Knox Vault di Galaxy A55 & A35 itu ada di samsung A54? saya pakai A54 ada Folder Aman juga, apakah sama sistem nya? kalau berbeda apa perbedaan Folder Aman di Galaxy A55 & A54?
7 Comments
WIWIKO
Active Level 9
Galaxy A
Nyimak juga ah
A245FXID
Active Level 10
Galaxy A
untuk folder aman gw rasa sama aja yaa, cuma ditambah keamanan vaultnya aja.
ibaratnya udah digembok, ditambah gembok lagi jadi double gitu.
Galaxy A
Yg bedain itu, sebelumnya pake knox basisnya software, yg kali ini pake knox yg basisnya hardware.
0 Likes
Sirius_07
Expert Level 5
Galaxy A
Bisa dibilang keamanan berlapis
Anonymous
Not applicable
Galaxy A
Setahu saya knox vault itu baru turun ke seri A yang sebelumnya ada di seri flagship. Bedanya knox vault chip yang terpisah dari software, jadi perlindungannya ganda dari sisi software dan terakhir hardware "chip knox vault itu sendiri"

Kalau A54 masih pake knox yg software.

Koreksi kalau saya salah 😁
Galaxy A
Nah ini bener, Knox yg dipake seri A terdahulu itu Knox biasa atau hanya berbasis software, sementara A35 | A55 pake Knox Vault yg berbasis hardware alias ada chipnya sendiri
0 Likes
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Galaxy A

Semoga bisa terbantu dengan jawaban dari teman-teman member ya, kak. Terima kasih.

0 Likes