Original topic:

Samsung Note Fe Layar Hijau

(Topic created on: 04-15-2021 01:06 PM)
1085 Views
Samsung_mL8nNvQ
Beginner Level 2
Options
Galaxy Note

halo teman teman, ada yang punya solusi nggak ? Note FE saya tiba-tiba layar hijau di tingakt kecerahan tertentu, terima kasih atas bantuannya

4 Comments
Galaxy Note
Hmm masalah layar hijau coba
- lakukan wipe cache partition dari recovery mode, jika masih begitu juga
- coba bawa ke ssc mintain flash ulang
- kalo di flash ulang masih begitu juga kemungkinan ada masalah pada LCD dan perlu ganti lcd nya. karena Note FE tidak punya isu layar hijau sih seperti pada Galaxy note 9 contohnya
0 Likes
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Galaxy Note

halo kak, bisa dicoba saran dari Members atau kamu tunggu update selanjutnya ya kak, semoga ada fix untuk problem kamu ya kak

0 Likes
Galaxy Note
Saya rasa kalau sudah mengalami perubahan warna di area layar itu agak susah di perbaiki, karna itu biasanya antara sebuah kerusakan pada sistem kontras warna di layar amoled. Atau sebuah bug permanen,

itu sih klo menurut saya,

Kalau dalam kondisi layarnya masih bisa berfungsi baik, sebaiknya diamkan saja, tapi kalau kamu tidak suka dengan kondisi layar yang seperti kamu bilang diatas, maka solusinya mesti ganti layar ke gerai samsung service center, hal itu dilakukan jika memang benar tidak bisa hilang warna hijau di layarnya.
0 Likes
Galaxy Note
Lgsung bawa ke ssc aja. Ga ush ngarep pembaruan ga ngefek klo udh kena green screen.klo msh garansi enak tukar layar baru
0 Likes