Original topic:

💥 Contoh Menu Volume Di Android 15 Berubah

(Topic created on: 05-16-2024 09:38 PM)
229 Views
Droiddec
Options
Others
Ada sedikit kabar dari Android 15, dimana Google telah memperbarui menu volume di pembaruan Android 15 pada Beta 2 ini. Google nantinya menawarkan perubahan di tampilan dan fitur baru kepada penggunanya.

Selain itu Google juga menambahkan fitur-fitur baru termasuk pintasan untuk Live Caption dan pengalih output audio di bagian bawah menu, Ya meskipun Android sebelumnya pun mengizinkan pengguna untuk mengganti output audio melalui pengaturan cepat, pada desain ulang ini memberikan alternatif yang selalu dapat diakses.

Dan pengguna kini dapat menambahkan penggeser volume Cast bila diperlukan, dan kita juga dapat memilih untuk menyingkat menu dengan tombol “Media” baru, dan sistem akan mengingat pengaturan ini untuk digunakan di masa mendatang.

image
sammyfans.com

Kurang lebih nantinya di One Ui 7 akan seperti penjelasan diatas, tapi tetap dengan ciri khas design One Ui samsung.




4 Comments
RevalX
Active Level 7
Others
kayanya lebih makan tempat di layar kalau begitu
0 Likes
CaptainLynnnn
Expert Level 5
Others
Terima kasih atas informasinya. 😎👍
0 Likes
Others
Tergantung one ui mau mengadopsinya atau enggak.
0 Likes
Moderator3
Moderator
Moderator
Options
Others

Terima kasih untuk sharingnya, kak.

0 Likes