- Mark as New
- Bookmark
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 04:39 PM in
OthersHai Samsung Members 👋
Samsung Notes terbaru saya akui memang benar-benar meningkatkan produktivitas penggunanya. Kabar gembiranya, Samsung Notes engga hanya bisa digunakan di smartphone, tapi Samsung Notes kini bisa digunakan di PC! Saya yakin pasti sangat berguna untuk teman-teman yang sering gunakan PC/laptop, terutama buat yang lagi sekolah, kuliah, atau kerja di perkantoran.
Sebenarnya Samsung Notes bisa digunakan di PC sejak beberapa tahun lalu dan eksklusif untuk laptop Samsung saja. Hanya saja menurut saya terlalu banyak bugs dan agak sulit digunakan. Namun, kemarin setelah mendapatkan update terbaru (v4.1.4.0), ternyata fitur-fitur dari Samsung Notes terbaru di Note20 juga ada di dalamnya.
Cara installnya pun tidak biasa, karena Samsung Notes tidak dapat di download langsung dari Microsoft Store ke laptop selain Samsung. Tapi bukan berarti kita tidak bisa install. Yuk, kita simak sama-sama cara installnya.
Minimal Requirement
- Windows 10 Build 14393 (cara cek: Tekan Windows + R, ketikkan 'winver')
- Processor sudah 64-bit atau ARM
Cara Instalasi
- Download file installasi dari link berikut ini di komputer kamu: Download Sekarang
- Unzip dan jalankan file APPX dan tunggu sampai benar-benar selesai. Apabila ada prompt izin untuk install beberapa aplikasi, izinkan saja.
- Buka Microsoft Store dan update Samsung Notes.
- Setelah berhasil terupdate, silakan buka Samsung Notes.
- Tekan 3 garis > Settings > Samsung Cloud > Login dengan Samsung Accountmu > Sync Now.
- Tunggu sampai sync selesai
- Done!
Fitur & Tampilan
Fitur yang disediakan sama dengan yang disediakan di smartphone. Untuk lengkapnya, kamu bisa mampir disini: Fitur Baru di Samsung Notes dan Hidden Features di Samsung Notes.
Tampilan Depan
Tampilan Editing
Macam-macam Toolbar
Fitur Note20: Meluruskan Tulisan Miring
Bisa Menyimpan dalam Berbagai Format
'
Drawing Mode
Dan tidak lupa, Audio Bookmarks tetap bisa bekerja
Bugs & Troubleshoot
Bugs
- Tidak bisa Auto-Sync, alias harus Sync Manual
- Thumbnail format notes terbaru hanya blank putih. Namun bisa muncul setelah kita buka notes tersebut.
Troubleshoot
- Saat Sync pertama selesai, kita bakal nemukan kalau tidak ada notes sama sekali. Cukup close dan buka kembali Samsung Notes, maka format notes yang baru akan muncul.
- Apabila tidak bisa install file APPX, aktifkan Sideload di Settings > Updates & Security > For developers > pilih Sideload apps.
- Logo aplikasi versi terbaru memang memakai logo versi sebelum One UI. Jadi selama versinya 4.1.4.0 (saat saya mengepost postingan ini), agan sudah berada di versi terbaru.
Sekian postingan saya tentang bagaimana cara install Samsung Notes di PC. Saya harap Samsung Notes di PC bisa meningkatkan produktivitas teman-teman.
Salam Galaxy Bima Sakti 🌟🌌
Cek Juga:
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 04:47 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 04:56 PM in
Others
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 04:52 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 04:58 PM in
Othersngetik + nyatet + ngrekam smua penjelasan guru/dosen pkek audio bookmark, ntar klo udh pulang, bs dipelajari lagi di hape wahahaha
smoga bs lebih produktif yaa!! 😄😄
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
01-29-2023 07:34 AM (Last edited 01-29-2023 07:36 AM ) in
OthersHalo mas . Saya ingin tanya. Kenapa ya saya tidak bisa menemukan fitur update samsung notes yg saya install lewat APK? Saya cek di microsoft store hanya tertulis Open. Disana jg tertulis edisi 2017. Kali saya bandingkan dengan samsung notes di galaxy S21 dan tab S7 saya berbeda. Fitur audio bookmark nya jg cuma sekedar rekam suara.
Saya sangat senang bila bisa pakai software ini tp sayang laptop saya asus. Semoga bisa ya
Mohon bantuan nya ya. Terina kasih
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 04:59 PM in
Others- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 05:01 PM in
Othersdijabarkan dengan sangat rapi dan jelas..
mudah diikuti juga
yuk teman² yang mau instal samsung notes di PC yuk merapat dimari
😁🍃
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 06:20 PM in
Otherswiii thank you banyak mba dea sudah mampir 😁🙏
masihh perlu belajar lagi nihh wahahha
- Mark as New
- Subscribe
- Subscribe to RSS Feed
- Permalink
- Report Inappropriate Content
09-09-2020 05:09 PM in
Others